√Ukuran Kertas A6 ~ Garenggati
Pada kesempatan yang indah ini kami mencoba mengetengahkan tema yang cukup banyak dicari, yaitu mengenai Ukuran Kertas A6. Kami sudah merangkum dari beberapa sumber serta dari pengalaman kami dalam penerapannya. Tak lupa kami menggunakan bahasa dan kosakata yang sederhana sehingga akan sangat mudah bagi siapapun yang membacanya. Nah, langsung disimak saja ulasannya dibawah ini.
Penjelasan Lengkap Ukuran Kertas A6
Kertas A6 merupakan salah satu ukuran kertas yang cukup banyak digunakan untuk kehidupan sehari-hari.
Ukuran A6 biasanya digunakan untuk membuat kartu pos, membuat kalender meja, dan lain sebagainya.
A6 termasuk kedalam seri Kertas A yang juga merupakan kertas standar internasional atau ISO.
Dimana kertas tersebut memiliki ukuran panjang dan lebar standar internasional yaitu milimeter.
Namun dalam penggunaan sehari-hari, kertas ini juga biasa dikonversikan kedalam beberapa satuan lain seperti cm dan inci.
Ukuran Kertas A6 dalam mm, cm, inci, dan Pixel
- Ukuran A6 dalam mm
Milimeter merupakan ukuran standar yang digunakan pada sebuah kertas. Dimana kertas A6 memiliki panjang 105 mm, dan lebar 148 mm.
- Ukuran A6 dalam cm
Satuan centimeter bisa kamu dapatkan dengan membagi 10 ukuran mm. Kertas A6 dalam centimeter memiliki panjang 10,5 cm, dan lebar 14,8 cm.
- Ukuran A6 dalam Inci
Sementara ukuran A6 dalam satuan inchi memiliki panjang 4,13 inci, dan lebar 5,83 inci.
Tabel Ukuran Kertas A6 dalam mm, cm, dan inci:
Ukuran Kertas | Satuan Milimeter | Satuan Centimeter | Satuan Inci |
---|---|---|---|
A6 | 105 mm x 148 mm | 10.5 cm x 14.8 cm | 4.13 inci x 5.83 inci |
- Ukuran A6 dalam Pixel
Ukuran piksel biasa digunakan untuk keperluan digital seperti membuat gambar menggunakan aplikasi pada PC.
Ukuran ini memiliki standar DPI (Dot perInchi) atau PPI (Pixel perInchi).
Ukuran Kertas | Width | Height |
---|---|---|
A6 – 72 PPI | 298 px | 420 px |
A6 – 96 PPI | 397 px | 559 px |
A6 – 150 PPI | 620 px | 874 px |
A6 – 300 PPI | 1240 px | 1748 px |
A6 – 600 PPI | 2480 px | 3508 px |
A6 – 720 PPI | 2976 px | 4195 px |
A6 – 1200 PPI | 4961 px | 6992 px |
Fakta Unik dan Penggunaan Kertas A6
Kertas A6 bisa digunakan untuk membuat berbagai macam keperluan, seperti membuat brosur, pamflet, selebaran, bahkan kalender meja.
Selain itu kertas A6 juga biasa digunakan untuk membuat buku saku, dan buku daftar peminjaman buku di perpustakaan.
Kertas A6 juga memiliki berbagai macam keunikan tersendiri, seperti:
- Memiliki beragam berat atau gram-atur yang bervariasi.
- Kertas A6 memiliki ukuran setengah dari ukuran kertas A5 dan seperempat dari ukuran kertas A4.
- Ukuran A6 juga dua kali lebih besar dari ukuran kertas A7.
- Kertas A6 sangat cocok digunakan untuk mengisi selebaran pada amplop.
- Ukuran kertas A6 biasa digunakan sebagai kertas toilet.
Ukuran lainnya:
- Ukuran Kertas A4
- Ukuran Kertas F4
- Ukuran Kertas A2
- Ukuran Kertas A1
- Ukuran Kertas A5
- Ukuran Kertas A3
- Ukuran Kertas A7
- Ukuran Kertas A0
The post Ukuran Kertas A6 appeared first on Berakal.
Selamat! Anda baru saja selesai membaca ulasan mengenai Ukuran Kertas A6. Harapan kami uraian diatas dapat menjadi penawar rasa penasaran Anda serta menambah wawasan kita semua. Jika dirasa masih ada hal yang perlu di tanyakan setelah membaca uraian diatas, silahkan menyampaikannya melalui kolom komentar dibawah. Thank you sudah mampir ke situs garenggati dot blogspot dot com. Sampai ketemu di postingan selanjutnya dan jangan lupa bahagia. ARTIKEL PILIHAN PEMBACA :
Posting Komentar untuk "√Ukuran Kertas A6 ~ Garenggati"